Di SMP Negeri 1 Somagede pada proses pembelajarannya memasukkan pelajaran Budaya Banyumasan sebagai muatan lokal yang dipandang akan dapat melestarikan kebudayaan banyumas pada khususnya dan budaya Indonesia pada umumnya.
Implementasi yang dilakukan adalah dengan memberikan kepada siswa-siswi seni tari maupun seni musik tradisional.
(untuk seni tari tradisional dibimbing oleh Ibu Yeni Purwaningsih, S.Sn. dan untuk seni musik karawitan dibimbing oleh Ibu Rustiyah, S.Pd.)
Salah satu kelompok tari siswa
Kelompok tari tradisonal kuda kepang
Kelompok tari tradisional putri
Pembelajaran karawitan di sekolah
Keterlibatan langsung siswa dalam seni karawitan
Guru langsung memberi kesempatan siswa untuk mempraktekan alat seni karawitan
SELAMAT, SEMOGA TETAP NGURI URI BUDAYANE DEWEK
BalasHapus